Kamis, 19 Mei 2011

OSPF Area

OSPF memiliki beberapa Area:
1.Backbone Area
Yaitu area yang biasa disebut area 0, yaitu area tempat beberapa area berpusat.
router2 di area ini dapat bertindak sebagai ASBR. Area ini melewatkan semua type LSA kecuali type 7.kenapa type 7 tidak? karena type 7 di transfer menjadi LSA type 5 oleh ABR saat akan masuk ke area 0!
mengerti gak? kenapa ABR mengkonversi ke type 5, karena NSSA bro, type 7 itu adalah type yg di generate atau di buat oleh NSSA karena bertindak juga sebagai ASBR.
Aneh ya? pasti banyak pertanyaan koq begitu.ya begitu memang behaviour atau tingkah lakunya dari NSSA.LSA 7 pasti akan di translate ke LSA type 5 begitu meninggalkan NSSA.

2.Standar Area
Merupakan semua area yang selain area 0, hmmm apapun itu areanya selain 0?
ya tapi selain stub, NSSA sdb. ini hanya penyebutan jika area tersebut bukan 0 dan bukab jg di stub.BENAR BENAR AREA BIASA SAJA DAN PASTI BUKAN AREA 0.

3.Stub Area
Sudah jelas arti stub, ujung! jadi udah jelas router ini tidak memilki area lain, routing protokol lain yg perlu di advertise ke luar dari router ini!
tidak menerima LSA type 4 dan 5.
4 dan 5 gak ya? hmm, type 4 itu apa? type 4 itu adalah LSA yang didatang dari ASBR untuk


4.NSSA (Not so Stuby Area)
Agak unik, kenapa? karena ini adalah sebuah stub area TAPIII masih memiliki network protokol routing lain di belakangnya.jadi kalau anda tetap ingin router - router di dalam ospf anda mengenal routingan di belakang sebuah area STUB, gunakan NSSA ini.
contoh yg gw buat sendiri :



router R3 dan R2 di set area 1 nssa, ok ya
kemudian kita redistribute di R3 EIGRP 1, dan show di R2 bahwa hasil redistribute di tampilkan :


Gateway of last resort is not set

34.0.0.0/24 is subnetted, 1 subnets
O N2 34.34.34.0 [110/20] via 23.23.23.3, 00:14:14, FastEthernet0/1
1.0.0.0/32 is subnetted, 1 subnets
O 1.1.1.1 [110/11] via 12.12.12.1, 00:16:00, FastEthernet0/0
2.0.0.0/32 is subnetted, 1 subnets
C 2.2.2.2 is directly connected, Loopback0
3.0.0.0/32 is subnetted, 1 subnets
O 3.3.3.3 [110/11] via 23.23.23.3, 00:16:00, FastEthernet0/1
4.0.0.0/32 is subnetted, 1 subnets
O N2 4.4.4.4 [110/20] via 23.23.23.3, 00:14:14, FastEthernet0/1
23.0.0.0/24 is subnetted, 1 subnets
C 23.23.23.0 is directly connected, FastEthernet0/1
12.0.0.0/24 is subnetted, 1 subnets
C 12.12.12.0 is directly connected, FastEthernet0/0

artinya : N2 - OSPF NSSA external type 2 = LSA type 7 dari ASBR DAN PASTI DARI AREA NSSA! ingat pasti dari NSSA, kenapa? karena kalau bukan dari NSSA pasti hanya LSA TYPE 5, mau tau? lihat sh ip route di R2 yang telah menerima hasil redistribute dari R1 yg meredestribute dari RIP:


O E1 5.5.5.5 [110/30] via 12.12.12.1, 00:00:48, FastEthernet0/0
artinya : E1 - OSPF external type 1, E2 - OSPF external type 2
artinya lagi ini adalah OSPF LSA type 5, yg artinya lagi bahwa R1 HANYA bertindak sebagai ASBR biasa tanpa stub. jelas ya saya pikir.

5.NSSA No-Summary
NSSA area yg benar2 stub, jadi tidak menerima semua type LSA karena ada default gateway dari router di depannya.
masih dengan topology yg sama:


Gateway of last resort is 23.23.23.2 to network 0.0.0.0

34.0.0.0/24 is subnetted, 1 subnets
C 34.34.34.0 is directly connected, FastEthernet0/1
3.0.0.0/32 is subnetted, 1 subnets
C 3.3.3.3 is directly connected, Loopback0
4.0.0.0/32 is subnetted, 1 subnets
D 4.4.4.4 [90/409600] via 34.34.34.4, 00:45:07, FastEthernet0/1
23.0.0.0/24 is subnetted, 1 subnets
C 23.23.23.0 is directly connected, FastEthernet0/0
O*IA 0.0.0.0/0 [110/11] via 23.23.23.2, 00:01:43, FastEthernet0/0

lihat ada 0.0.0.0 0.0.0.0 ke 23.23.23.2, tapiii , uniknya area ini masih mengadvertise LSA type 7 ke luar, ingat! pada stub area juga terdapat default routing. tapi uniknya di NSSA no-sumary ini masih bisa mengadvertise network yg di distribution nya.

Tidak ada komentar: